Friday, 12 November 2010

Test : SMART Unlimited Paket silver

Sebelum sobat coba paket internet smart, pastikan perdana SMART anda adalah perdana Smart lama , bukan yang SmartFren, kenapa? karena perdana SmartFren tidak bisa internet unlimited, oke kita mulai saja, senjata saya dalam tes ini adalah :


  1. laptop+linux mint 10+windows 7
  2. modem D-link DWM-162 R +SMART unlimited SILVER, silahkan baca pada posting saya sebelumnya (modem d-link dwm-162R)
  3. kopi dan rokok (karena saya suka, hahahaha)

berikut hasil test dari Speedtest.net pada linux mint 10
gambar paling atas menujukan kecepatan dalam kiloByte (kB) dan gambar dibawahnya menunjukkan kecepatan dalam kilobits (banyak terjadi salah pengertian antara user dan operator tentang masalah ini)
karena dipaket SILVER smart menjanjikan kecepatan Up to 512kbps dan yang saya dapatkan 478kbps (seperti terlihat dalam gambar 2) yang artinya hampir sampai dengan apa yang dijanjikan smart, saya menyatakan puas atas hasil ini, sementara pada pengujian di widows dengan cara download via Youtube+IDM, saya mendapatkan hasil sekian :
kadang2 :


tapi rata-rata segini :


gimana? cukup lumayan kan untuk paket internet unlimited seharga 75ribu perbulan?

0 comments:

Post a Comment

Komentarmu ?